PEMERIKSAAN KESEHATAN GRATIS PASCA BANJIR DI DESA KUDUR

  • Dec 02, 2022
  • KUDUR-WINONG
  • BERITA, LINGKUNGAN, KESEHATAN

Pemeriksaan gratis pasca bencana banjir di laksanakan di Balai Desa Kudur pada tanggal 2 Desenber 2022.Bencana alam adalah suatu kejadian yang tidak bisa di prediksi dan setiap saat bias terjadi di Kabupaten Pati tepatnya di Desa kudur Kecamatan Winong,Banjir akan menimbulkan dampak terhadap kesehatan.Musibah banjir di Desa Kudur Kecamatan winong, kabupaten Pati.

Dengan adanya kegiatan ini masalah kesehatan yang di sebabkan oleh banjir bisa segera di atasi sehingga dapat mengurangi permasalahan yang ada.Permasalahan yang ada akan diselesaikan dalam tiga tahapan kegiatan yaitu persiapan, pelaksanaan dan evaluasi, Persiapan dilakukan dengan melakukan survey kondisi di lapangan yang berkordinasi dengan tenaga kesehatan di desa, Pelaksanaan dilakukan  dengan pemeriksaan kesehatan gratis, pemberian vitamin, Evaluasi kegiatan dilakukan untuk masing-masing tahap dengan mengumpulkan dan menyimpulkan data dari masing-masing tahapan kegiatan. Sasaran dalam kegiatan ini adalah warga masyrakat desa kudur yang terdampak banjir.

Kegiatan ini berhasil dilaksakan di balai Desa Kudur masyarkat yang melakukan pemeriksaan kesehatan baik anak-anak maupun dewasa dengan masalah kesehatan yang dikeluhkan yaitu tekanan darah tinggi, gastritis, batuk pilek dan badan pegal-pegal.Selama kegiatan berlangsung warga sangat antusias hal ini tampak pada keaktifan warga mengikuti kegiatan pemeriksaan kesehatan yang di laksanakan